Beberapa manfaat rumput fatimah untuk kesehatan

Rumput fatimah dipercaya banyak orang-orang bisa membantu tubuh untuk melancarkan proses bersalin ibu hamil tetapi kenyataannya manfaat rumput fatimah bukan hanya itu saja masih banyak lagi manfaat kesehatan yang akan diberikan dari rumput ini untuk kesehatan tubuh lalu apa saja manfaatnya simak penjelasan lengkapnya di bawah ini

Rumput atau yang biasa disebut dengan akar Fatimah memiliki nama Latin babi sapu Mila yang di mana rumput tersebut sangat banyak sekali ditemukan di beberapa negara Asia Tenggara apalagi lokasinya di dataran dengan ketinggian 300 hingga 700 meter di mana rumput fatimah tersebut memiliki bentuk dan daun yang sangat kecil dengan batang merambat di mana rumput fatimah memiliki tinggi sekitar 30 sampai 40 cm dengan daun yang berbentuk elips Lancip di mana sisi sisinya akan berwarna hijau gelap dengan begitu rumput ini juga akan memberikan beberapa manfaat seperti dibawah ini

Penangkal radikal bebas
Dikutip dari beberapa penelitian yang telah dilakukan di Kuala Lumpur mengatakan bahwa rumput fatimah memiliki kandungan antioksidan yang sangat berguna untuk kesehatan tubuh dimana senyawa antioksidan tersebut yang ada di dalam rumput fatimah berupa flavonoid asam askorbat betakaroten dan juga antosianin dengan begitu senyawa-senyawa tersebut dapat membantu tubuh anda untuk melawan radikal bebas penyebab beberapa penyakit

Menurunkan resiko osteoporosis
Selanjutnya penelitian tersebut juga mengatakan bahwa ekstrak dari rumput fatimah juga memiliki potensi dan manfaat sebagai salah satu obat alternatif untuk orang-orang penderita osteoporosis rematik dan juga beberapa masalah fungsi seksual pada wanita di mana Hal ini dikarenakan rumput fatimah memiliki kandungan senyawa fish estrogen alami di mana Di dalam dunia kedokteran senyawa tersebut memiliki fungsi untuk mengatasi beberapa masalah osteoporosis yang disebabkan oleh menopause

Meningkatkan sistem pencernaan
Rumput fatimah juga memiliki kandungan serat yang sangat tinggi di mana kandungan serat tersebut memiliki fungsi untuk meningkatkan sistem pencernaan dan memadatkan feses yang ada di dalam usus besar anda Sehingga nantinya tubuh anda tidak akan terkena masalah pencernaan seperti sembelit ataupun susah buang air besar