Manfaat Dari Tea Tree Oil Untuk Kesehatan Kulit

Tea tree oil saat ini sudah sangat populer dalam penggunaan dan merupakan kandungan yang hampir ada di setiap produk kecantikan. Hal tersebut di karenakan salah satu manfaatnya adalah menjaga kesehatan kulit, kuku, sampai rambut. Berikut ini kami akan berikan beberapa manfaat dari tea tree oil untuk kecantikan dan kesehatan kulit :

  • Mengobati Jerawat

Tea tree oil sudah sangat populer di seluruh dunia karena sangat ampuh mengobati jerawat. Hal tersebut di karenakan tea tree oil mempunya sifat antimikroba dan anti inflamasi yang dapat menenangkan kemerahan, peradangan, atau pembengkakan pada kulit yang yang berjerawat.Maka dari itu, tea tree oil di percaya dapat membantu mencegah jerawat dan mengurangi bekas jerawat.

  • Mengatasi Minyak Berlebihan

Tea tree oil mempunyai sifat antiseptik yag dapata memerangi kulit yang berminyak. Salah satu penelitian menunjukkan bahwa orang yang menggunakan tabir surya yang mengandung tea tree oil selama 30 hari menunjukkan kestabilan kadar minyak pada wajah. Anda dapat mencampurkan tea tree oil beberapa tetes ke pelembab, tabir surya, toner, dan masker wajah.

  • Mengatasi Gatal Pada Kulit

Seperti yang di ketahui bahwa tea tree oil mempunyai sifat anti inflamasi yang dapat membantu menghilangkan rasa tidak nyaman pada kulit gatal. Tea tree oil dapat membantu menenangkan kulit dan membantu menyembuhkan infeksi kulit yang di sebabkan oleh gatal.

  • Mengatasi Kulit Kering Dan Eksim

Tea tree oil dapat berfungsi untuk membantu menghidrasi kulit dan membantu mencegah kulit yang kering. Minyak esensial ini dapat membantu menenangkan kulit yang kering dengan cara mengurangi rasa gatal dan iritasi. Tea tree oil juga mampu mengatasi eksim yang di akibatkan oleh kulit kering dan membantu melembabkan kulit.

  • Pembersih Wajah Alami

Tea tree oil bisa menjadi pembersih wajah yang alami dan dapat membantu hilangkan bekas make up dan debu yang tertempel di kulit setelah seharian beraktivitas. Anda dapat mencampur tea tree oil dengan makeup remover sebagai cleanser wajah. Jangan di diamkan tea tree oul terlalu lama karena mengandung minyak yang kuat dan asam.

Rekomendasi Tempat Wisata Yang Ada Di Bogor

Sebelum liburan ke bogor pastinya anda harus tahu dulu apa yang ingin anda tuju dan membuat beberapa tempat yang ingin anda kunjungi agar menghemat waktu dan bisa memperkirakan biaya. Maka dari itu sebelum berlibur ke bogor, tidak ada salahnya anda mencari tahu dulu beberapa tempat yang di rekomendasi.

  • Curug Bidadari

Sebelumnya untuk menuju ke curug bidadari ini harus memutar jalan sejauh 2 kilometer untuk bisa sampai ke sini, tapi anda sudah tidak perlu melakukan itu lagi karena saat ini sudah di buka jalan akses lebih gampang dari batuan besar yang di belah oleh pengelola setempat. Anda bisa dengan mudah datang ke tempat ini dan juga bisa memarkirkan kendaraan yang anda bawa. Curug bidadari mempunyai ketinggian 75 meter, anda bisa datang ke sini untuk sekedar menikmati air terjun yang memikat atau anda bisa juga bermain wahana yang di sediakan seperti flying fox, sepeda air, dan terapi ikan. Untuk biaya masuknya Rp. 25.000 dan di buka pukul 07.00 sampai 17.00.

  • Penangkaran Rusa Giri Jaya Cariu

Untuk menuju ke tempat ini cukup sulit karena anda harus melalui medan yang cukup terjal dan licin. Meskipun begitu, jika sudah sampai di sini semua usaha akan terbayarkan dengan pemandangannya dan lucunya binatang rusa yang ada di sini. Anda bisa menggunakan mobil untuk datang ke tempat ini, dan tidak di sarankan menaiki motor untuk datang agar lebih aman dan nyaman. Harga tiketnya pun sangat murah, hanya perlu membayar Rp. 2.500, anda sudah bisa masuk dengan menyebrang jembatan kayu sepanjang 300 meter. Anda juga bisa memberi makan pada rusa secara langsung dan juga jika ingin berkemah di sini juga bisa hanya dengan membayar Rp. 3.000 per orang.

  • Taman Sakura, Kebun Raya Cibodas

Tidak perlu anda jauh-jauh pergi ke jepang untuk melihat bunga sakura bermekaran. Ternyata di Bogor juga mempunyai taman sakura yang ada di kebun raya cibodas. Di sarankan untuk anda yang ingin melihat bunga sakura bermekaran untuk datang pada bulan januari atau februari dan juli atau agustus. Anda bisa datang untuk foto prewedding juga untuk terlihat seperti anda sedang di jepang. Taman ini di buka pada pukul 08.00 – 17.00 dengan tiket masuk Rp10.000 per orang.

Mitos perawatan kulit yang malah bikin kulit bermasalah

Tanpa kita sadari bahwa cukup banyak mitos pada perawatan kulit yang tidak benar namun sering diterapkan oleh remaja perempuan dan wanita. Cukup sering tips yang satu ini beredar di media, sebenarnya masih belum terbukti kebenarannya. Beberapa mitos berikut ini merupakan hal yang salah, dan mungkin salah satunya kalian lakukan:

1. Pada penggunaan scrub dapat tipiskan kulit

Penggunaan scrub merupakan salah satu mitos yang sering muncul. Scrub diyakini bisa tipiskan kulit. Sebenarnya pada faktanya tidaklah seperti itu.

Seperti menurut seorang profesor klinis dermatologi, Mary P. Lupo yang telah melakukan pengelupasan atau eksfoliasi yang sesuai dengan kondisi kulit seseorang malah sangat dibutuhkan serta bisa tingkatkan kecantikan dan kesehatan kulit kalian.

Pengelupasan atau eksfoliasi sel-sel kulit mati bisa membuat kulit terlihat lebih cerah. Sebab, kulit mati dan kotoran yang telah menumpuk pada kulit merupakan salah satu penyebab kulit menjadi kusam bisa terangkat. Justru bila kalian melakukan pengelupasan dengan teratur menggunakan produk yang sesuai, hal tersebut dapat tingkatkan produksi kalogen pada dalam tubuh.

Kalogen merupakan zat yang sangat penting agar bisa membuat kulit bisa terlihat lebih muda. Umumnya, kalogen dapat rusak dan berkurang bila kalian terlalu banyak terpapar oleh radikal bebas. Oleh sebab itu, Kulit dapat menjadi mengendur dan menampakkan tanda dari penuaan dini.

2. Tidak perlu untuk gunakan sunscreen ketika mendung

Cukup banyak orang mengira bahwa ketika cuaca sedang mendung, radiasi dari sinar UV akan bisa menghilang. Ini karena sinar matahari yang sebabkan radiasi, bila tertutup awan dengan begitu tidak akan bisa sampai ke bumi.

Sebenarnya, ketika cuaca sedang mendung atau hujan, radiasi UV akan bisa sampai ke bumi. Sebab, dengan cuaca yang tidak pasti kalian tetap untuk menggunakan tabir surya ketika melakukan kegiatan di luar ruangan. Jangan sampai lupa untuk menggunakan kembali setiap 2 jam sekali bila kalian berenang atau juga melakukan kegiatan diluar ruangan. Selain dari pada itu, usahakan agar tetap menggunakan tabir surya walaupun memakai make up.

Beberapa hal yang dapat sebabkan tubuh alami kelebihan cairan

Apakah kalian mengetahui bahwa tubuh dapat kelebihan cairan? Bila tidak ditangani dengan cepat, kondisi yang juga dinamakan sebagai hipervolemia tersebut bisa sebabkan berbagai macam kompilkasi penyakit contohnya seperti kerusakan jaringan, gagal jantung, hingga pembengkakan pada jantung. Supaya bisa terhindari dari kondisi tersebut, kalian perlu tahu penyebab dari kelebihan cairan pada tubuh.

Dengan terlalu banyak cairan pada dalam tubuh akan bisa sebabkan kerusakan kesehatan. Berikut ini merupakan beberapa penyebab mengapa tubuh bisa kelebihan cairan.

1. Konsumsi garam yang terlalu banyak

Konsumsi makanan yang tinggi akan garam atau natrium dapat membuat tubuh bisa menahan air. Kebiasaan tersebut bisa membuat penurunan pada fungsi ginjal dalam mengeluarkan kelebihan cairan pada dalam tubuh kita. Dengan begitu kelebihan air pada tubuh akan menumpuk serta akan membuat kerusakan keseimbangan.

2. Cairan infus

Cairan infus umumnya akan diberikan bagi seseorang yang tidak mendapatkan asuapan air yang cukup atau juga mengalami dehidrasi, seperti pascaoperasi. Cairan tersebut memiliki kandungan garam atau natrium dan air agar bisa mengisi kembali cairan tubuh yang telah hilang dan dapat seimbangkan kadar pada dalam tubuh. Akan tetapi, bila tubuh yang dapatkan terlalu banyak carian infus bisa alami hipervolemia. Bahkan kalian yang mengalami bermacam masalah kesehatan yang dapat tingkatkan resiko ini. kondisi tersebut biasanya terjadi ketika selama atau pascaoperasi.

3. Gagal ginjal

Ginjal berfungsi untuk membantu tubuh dalam mengatur kadar natrium dan carain yang ada pada tubuh. Sehingga, orang yang alami masalah pada ginjal mempunyai risiko alami hipervolemia. Seperti yang dilansir Medical New today, sebuah penelitian yang telah sampaikan bahwa seseorang yang mengalami masalah pada ginjal yang lumayan parah akan ditempatkan pada unit perawatan kritis.

4. Gagal jantung kongestif

Gagal jantung kongestif merupakan suatu kondisi dimana jantung telah tidak dapat memompa darah ke selurah tubuh. Pada saat kemampuan jantung dalam memompa darah telah alami penurunan, dengan begitu orang lain yang ada pada tubuh tidak akan bisa bekerja dengan baik seperti ginjal. Ginjal memiliki tugas untuk mengeluarkan carian yang berlebihan pada tubuh melalui urine. Dengan cairan tubuh yang menumpuk pada tubuh yang akan dapat merusak jaringan pada tubuh.

Beberapa tips untuk berhenti merokok yang telah terbukti ampuh

Cukup banyak cara agar bisa berhenti merokok. Ada satu cara yang bisa berhasil bagi seseorang namun mungkin saja tidak berhasil bagi berbeda orang lain.

Akan tetapi, dimana kalian perlu untuk tentukan yang pertama adalah bagaimana untuk memulai. Apakah akan bisa langsung untuk berhenti total atau juga perlahan-lahan untuk kurangi merokok. Yang pastikan akan ditentukan pada diri sendiri untuk memilih cara yang terbaik.

Semuanya sama-sama efektif serta baik. Kalian hanya tidak memilih cara yang menurut kalian lebih cocok untuk dilakukan. Lalu kemudian baru mencari metode yang dapat kalian lakukan, seperti sebagai berikut ini:

1. Menjauhkan diri dari stres

Berada dibawah tekanan atau juga stres adalah hal yang bisa membuat seorang ingin kembali untuk merokok kembali. Sebab bagi banyak orang, rokok bisa menjadi salah satu cara untuk meredakan rasa stres yang datang.

Supaya hal tersebut tidak terjadi, alangkah baiknya kalian melakukan beberapa kegiatan yang bisa menyenangkan sebagai salah satu penggantinya. Selain dari pada itu, kalian juga sebaiknya untuk istirahat yang cukup. Sebab stres biasanya akan bisa muncul pada saat seseorang yang tidur dengan waktu kurang dari 7 jam pada satu hari.

Kalian juga perlu untuk konsumsi makanan yang sehat supaya nutrisi pada tubuh tercukupi. Makanan yang mempunyai kandungan gula yang berlebihan sebaiknya dihindari sebab akan dapat memicu stres. Ketika stres muncul, kalian bisa mencoba untuk menarik napas yang dalam-dalam dengan perlahan. Tarik napas dengan menggunakan hidung dari buang napas dari mulut. Coba diulangi hingga 5 kali atau lebih sampai dengan beban pikiran kalian mulai berkurang.

2. Sibukkan diri dengan berbagai macam kegiatan

Pada dua minggu pertama adalah waktu dimana akan menentukan kesuksesan kalian dalam berhenti merokok hingga kedepannya. Bila kalian berhasil tidak merokok pada dua minggu pertama, peluang berhasil untuk kedepannya akan bisa lebih tinggi.

Dengan begitu, cobalah untuk tekad yang kuat agar dua minggu pertama bisa berhasil. Supaya bisa berhasil, cobalah untuk sibukkan diri sendiri dengan melakukan berbagai macam kegiatan yang menyenangkan kalian.

Kalian bisa mencoba untuk ikuti bermacam kegiatan kegiatan sosial, berkumpul dengan teman, bersepeda, atau berolahraga. Apapun kegiatan yang lakukan pastinya kalian menikmatinya sehingga rasa ingin merokok perlahan akan dapat berkurang dengan sendirinya.

Makanan Sepuasnya Di Restoran All You Can Eat


Saat ini sedang tren dengan restoran all you can eat dimana sangat terkenal di kota kota lainnya, di kota bandung juga memiliki restoran all you can eat yang dimana restoran yang satu ini menawarkan makanan yang enak enak dan bisa di makanan dengan sepuas nya. Jika akhir pekan anda sedang ada di bandung ada baik nya jika anda coba untuk mampir ke restoran all you can eat untuk makan shabu-shabu atau barbeku, agar semakin nikmat anda bisa ajak teman atau keluarga anda untuk menikmati makanan yang satu ini. Jika anda bingung dimana tempat makanan di sini kita rekomendasi tempat makanan yang sangat enak.

1. Shabu Kojo

Untuk anda yang suka dengan makanan shabu-shabu anda bisa datang ke tempat makanan yang satu ini dimana tempat makanan yang satu ini menyediakan makanan Shabu-shabu dengan kuah yang begitu gurih yang sangat segar yang bisa anda nikmati dengan keluarga anda sepuas nya. Disini anda bisa memilih banyak pilihan daging, ayam, sayur, hingga olahan seafood yang sangat lezat. Untuk makanan yang ada di sini sangat cocok untuk anda nikmati di waktu apa saja karena anda bisa menikmatinya dengan sepuas nya. Jika anda ingin datang menikmati makanan ini anda bisa langsung datang ke Jl. Progo No.20 Citarum Shabu Kojo.

2. Arang BBQ

Untuk Restoran yang satu ini sangat unik dimana anda bisa menikmati makanan all you can eat ala korea yang bisa anda nikmati di Kota Kembang. jika anda ingin menikmati makanan yang satu ini anda tidak perlu mengeluarkan dana yang besar karena dengan harga Rp 89.900 anda sudah bisa menikmati makanan sepuas nya dan apa saja bisa anda nikmati makanan nya. Anda bisa menikmati makan malam dengan sepuas nya di sini, pastinya anda tidak akan rugi apa bila makanan di sini. Untuk anda yang ingin menikmati makanan di sini anda bisa langsung datang ke Jl. Ir. H. Juanda No 138.

3 Sumeragi Izakaya

Untuk di Sumeragi Izakaya anda bisa party all you can eat tanpa menghabiskan uang anda dengan harga Rp 99.000 anda sudah bisa menikmati 4 plate daging dengan menu yang sangat lengkap. jika anda merasa tidak puas tanpa makan nasi anda bisa langsung ambil nasi goreng, chicken karagee, tempura yang sudah di sediakan. Untuk anda makanan di sini pastinya tidak akan rugi deh anda bisa menikmati apa saja yang ada di sini dengan harga Rp 99.000 kapan lagi kan. Untuk anda yang ingin datang santap makanan di sini bisa langsung datang ke Setra Sari B3 No 51/3 Bandung Sumeragi Izakaya.